Template Desain MPLS Untuk Jenjang SD

Template Desain MPLS Untuk Jenjang SD

BlogPendidikan.net - Tahun ajaran baru 2023 ditandai dengan pelaksanaan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS). Kegiatan ini dilaksanakan untuk menyambut siswa baru yang lolos seleksi Penerimaan Peserta Didik Baru.

MPLS dilaksanakan pada minggu pertama tahun ajaran baru. Pengenalan lingkungan sekolah dilaksanakan hanya pada hari sekolah dan jam pelajaran.

Waktu pelaksanaan MPLS sedianya diserahkan ke masing-masing sekolah. Jangka waktu pelaksanaannya tetap dikoordinasikan kepada dinas pendidikan provinsi/kabupaten/kota.

MPLS bisa diisi dengan berbagai kegiatan.

Berikut ini adalah contoh desain template MPLS untuk jenjang SD, bisa Anda edit dan unduh pada link yang disertakan pada akhir tulisan ini, template ini didesain menggunakan Canva, sehingga menarik dan mudah untuk di edit.

Tempalte ini juga bisa Anda unduh dalam format video, gambar, dan presentasi.

Untuk mendownload Template Desain MPLS Untuk Jenjang SD, klik link >>> DISINI

Share this

Artikel Terkait

Previous
Next Post »
Comments